Kegiatan Operasional Pembinaan Program KB Bagi Masyarakat Oleh Kader (PPKBD Dan/Atau Sub PPKBD) Operasional Pelaksanaan KIE Oleh Kader (PPKBD Dan Sub PPKBD)
Deskripsi
Melaksanakan Kegiatan Operasional Pembinaan Program KB Bagi Masyarakat Oleh Kader (PPKBD Dan/Atau Sub PPKBD) Operasional Pelaksanaan KIE Oleh Kader (PPKBD Dan Sub PPKBD) (DAK Non Fisik) Kelurahan Ujung Menteng Kecamatan Cakung Tingkat Kota Administrasi Jakarta Timur Tahun 2022
Susunan Acara
· Pembukaan
· Menyanyikan Lagu Kebangsaan Indonesia Raya
· Mars KB
· Sambutan PPKBD Kelurahan Ujung Menteng
· Siapkan Dirimu Jadi Calon Ayah dan Bunda yang Sehat (Reni Sihwilujeng)
· Tanya Jawab
· Penutupan
Pertemuan dibuka oleh Sambutan PPKBD Kelurahan Ujung Menteng Kecamatan Cakung dan diikuti oleh peserta sejumlah 13 (tiga belas) orang yang terdiri dari unsur PPKBD dan Sub PPKBD, PKK RW/RT, serta dihadiri oleh 1 (satu) orang Nara Sumber Reni Sihwilujeng yang membahas Siapkan Dirimu Jadi Calon Ayah dan Bunda yang Sehat
Tujuan Kegiatan
· Membekali Kader PPKBD/Sub PPKBD dan PKK Ilmu pengetahuan tentang Remaja, Perkembangan dan Permasalahnnya.
· Mengingatkan kembali tentang Kespro, Hak Reproduksi
· Mengingatkan kembali tentang Pernikahan Dini, Sebab dan Akibatnya
Hasil yang diharapkan
· Kader PPKBD/Sub PPKBD lebih bisa memaknai dan lebih bisa menyebarluaskan ke masyarakat arti pentingnya Pendewasaan Usia Perkawinan, Kespro, Hak Reproduksi, Pernikahan Dini
· Kader PPKBD/Sub PPKBD lebih bisa mengingatkan masyarakat tentnag Persiapan Generasi Muda Menjadi Calon Ayah dan Bunda yang Sehat (Calon Pasanagan Usia Subur)