PENANAMAN SERENTAK 2000 POHON PRODUKTIF DAN POHON PELINDUNG BERSAMA WALIKOTA KOTA ADMINISTRASI JAKARTA TIMUR DAN PT. ANTAM TBK

Kampung KB Kelurahan Ujung Menteng
Dipublikasi pada 21 December 2023

Deskripsi

PENANAMAN SERENTAK 2000 POHON PRODUKTIF DAN POHON PELINDUNG BERSAMA WALIKOTA KOTA ADMINISTRASI JAKARTA TIMUR DAN PT. ANTAM TBK

Penanaman pohon berlokasi di Taman Twery Kelurahan Ujung Menteng. Pohon yang ditanam merupakan pohon produktif yaitu pohon jengkol dan pohon jambu.

Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan