Sosialisasi Verifikasi Keluarga Terpilih pada Website Carik Jakarta

Kampung KB Kelurahan Pulau Kelapa
Dipublikasi pada 16 November 2023

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan tata cara pengisian verifikasi keluarga terpilih pada kader dasawisma yang dihadiri oleh Sekretaris PKK Kelurahan Pulau Kelapa, PIC Carik Jakarta dan Kader Dasawisma Pulau Kelapa
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi paham tentang pengisian kuisioner di wesite carik jakarta.

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh Sekretaris [PKK Kelurahan dalam mengadvokasi Kader dasawisma, sehingga dengan bantuan PIC Carik Jakarta kegiatan ini berjalan dengan lancar.

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Lainnya

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan