Orientasi Kampung Keluarga Berkualitas

Kampung KB Kelurahan Pulau Kelapa
Dipublikasi pada 15 May 2024

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kapasitas pokja kampung kb dalam mengolah kampung kb , yang dihadiri oleh perwakilan Dinas PPAPP Provinsi DKI jakarta, Perwakilan BKKBN, Narasumber dan pokja kampung KB se DKI Jakarta.
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi lebih paham dan dapat meningkatkan kualitas kampung KB.

Sesi Kegiatan Pendidikan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan