rapat koordinasi dan pertanggung jawaban unit usaha air bersih
Kampung KB KELUARGA HARMONIS Desa Cabak
Dipublikasi pada 04 December 2024
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk mencari tahu alasan air bersih susah didapatkan. yang dihadiri oleh seluruh warga desa cabak
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi tahu air bersih susah di dapat karena ada oknum yang tidak membayarkan uang yang telah di bayar oleh warga ke pihak yang mengelola air bersih
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan