Kerja Bakti di Makam lor
Kampung KB KELUARGA HARMONIS Desa Cabak
Dipublikasi pada 11 February 2025
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk menjadikan jalan menuju makam tidak becek , yang dihadiri oleh warga cabak,
Setelah mengikuti kegiatan ini jalan menuju makam jadi lebih baik dan lebih mudah dilewati.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan