Pembagian Honor BKR ub.Juli s/d September 2024
"JAING" Masukau
Dipublikasi pada 26 September 2024
Deskripsi
Pembagian Honor Kader Bina Keluarga Remaja (BKR) yang berjumlah 6 orang dilaksanakan di Aula PKK Desa Masukau pada tgl 28 September 2024.Penyerahan Honor BKB selama 3 bulan dengan nominal perbulannya Rp 50.000,- /kader.Dana tersebut bersumber dari Apbdes Masukau TA.2024.
Setelah pembagian honor tersebut diharapkan kader BKB lebih semangat dalam menjalankan tugas masing-masing.
Sesi Kegiatan Lainnya