Gotong Royong

"JAING" Masukau
Dipublikasi pada 02 June 2019

Deskripsi

Karang Taruna/ Remaja Masjid/PIK-R melaksanakan gotong royong bersama masyarakat membersihkan masjid dan halamannya dalam rangka menyambut hari raya Idul Fitri di desa Masukau pada tanggal 2 Juni 2019.
Sesi Kegiatan Keagamaan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan