Pengukuran Tanah Untuk Program Sertifikat Gratis

Harmoni Desa Garagata
Dipublikasi pada 27 October 2020

Deskripsi

Dengan adanya Program sertifikat gratis ini Masyarakat Desa Garagata sangat antusias untuk mendaftarkan bidang tanah yang mereka miliki, selain itu juga Pemerintah Desa Garagata selalu mengsosialisasikan agar tidak ada yang tidak terukur.    

Sesi Kegiatan Keagamaan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan

Tidak ada