KEGIATAN PERTEMUAN KETAHANAN KELUARGA BERBASIS TRIBINA DI DESA PADANG LUAR

Desa Padang Luar
Dipublikasi pada 14 May 2020

Deskripsi

Tujuan : Terlaksananya Kegiatan Tribina di Kampung KB
Waktu Pelaksanaan : Kamis, 14 Mei 2020
Tempat Pelaksanaan : Kantor Desa Padang Luar
Peserta : 30 Orang

Hasil Pertemuan Operasional Ketahanan Keluarga Berbasis Kelompok Kegiatan TRIBINA di Kampung KB dapat dibuat kesimpulan sebagai berikut:
"Menurut UU no 10 tahun 1992, 2. Keluarga Adalah Unit Terkecil Dalam Masyarakat Yang Terdiri Dari Suami, Isteri Atau Suami Isteri Dan Anaknya Atau Ayah Dan Anaknya Atau Ibu Dan Anaknya., 3. Keluarga adalah wahana utama & pertama untuk :
a. Mengembangkan potensi keluarga 
b. Mengembangkan aspek sosial dan ekonomi keluarga 
c. School of love atau penyemaian cinta–kasih-sayang 
d. Keluarga merupakan sel suatu bangsa, jika sel-sel tersebut tidak kokoh maka kehidupan suatu bangsa menjadi rapuh (Philip) .
"
Adapun Tujuan dari pengembangan Ketahanan Keluarga adalah meningkatkan kesejahteraan dan membina ketahanan keluarga dengan memperhatikan kelompok usia penduduk berdasarkan siklus hidup yaitu mulai janin dalam kandungan hingga lanjut usia dalam meningkatkan kemampuan keluarga agar mempunyai ketangguhan dan keuletan menjadi sumber daya manusia yang mandiri, tangguh, bermoral, potensial dan berkualitas.
Pembahasan/Rekomendasi:
1.  Data Kelompok Tribina yang aktif perlu didata kembali 2. Pembinaan Kelompok Tribina oleh PKB perlu ditingkatkan lagi, terutama kelompok-kelompok yang baru dibentuk 3. Administrasi kelompok, pencatatan dan pelaporan masih perlu ditingkatkan lagi

Sesi Kegiatan Keagamaan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan