Musyawarah Desa , Penyusunan Rencana Kerja Pemerintahan Desa (RKP DESA)Tahun 2024

Desa Unggahan
Dipublikasi pada 03 July 2023

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk Penyusunan Rencana Kerja Pemerintahan Desa Tahun 2024, yang dihadiri oleh Perbekel dan perangkat desa,Bendesa Adat Dan Penjuru,Kelian Banjar Adat, Kelian Subak dan Prajuru,Ketua Parisada dan anggota,Ketua WHDI, Ketua LPM Dan Anggota, Paguyuban Ketua Dadia, Ketua Bumdesa Carang sari, Ketua Karang taruna, Kepala Sekolah PAUD dan SD, Ketua PKK Desa Unggahan,Danru Linmas, Bidan Desa, Kader KPM dan Ketua Posyandu, Ketua KWT, PLKB Desa Unggahan, Babinsa dan Bhabinkamtibmas, PD dan PLD, Pendamping PKH, Kepala Puskesmas Seririt II.  
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi tahu tentang usulan usulan Rencana Kerja Pemerintahan desa,setelah semua usulan di tampung baru di susun oleh tim penyusun, dan di perifikasi oleh tim perifikasi setelah itu baru di tetapkan.

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh BPD desa Unggahan.

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Lainnya

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan