penyuluhan kesehatan bagi calon pengantin

NENGKEUN BOLUM
Dipublikasi pada 23 March 2023

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk membekali calon pengantin supaya kedepannya lebih paham tentang kesehatan dan persiapan kehamilan yang dihadiri oleh kader puskesmas dan calon pengantin
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta calon pengantin agar lebih berkualitas

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh puskesmas  

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Reproduksi

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan