Pemberian Hasil Tabungan Sosial Masyarakat Desa Hambuku Baru
Desa Hambuku Baru
Dipublikasi pada 13 November 2024
Deskripsi
Kegiatan Pemberian Bantuan Sosial Ini Bertujuan Untuk Kerakatan Dan Saling Bantu Membantu Sesama
Pemberian Bantuan Sosial ini Yang mana Uang yang Diberikan Adalah Hasil Tabungan Masyarakat Desa Hambuku Baru Yang mana Setiap Seminggu Sekali Di KumpulKna Dari tabungan Masyarakat. Dan Hasilnya Pun Di berika Kepada Masyarakat Yang Lagi sakit Masuk Poskesmas/Rumah Sakit,Dan Meninggal Dunia.
Sesi Kegiatan Sosial Budaya