Monitoring dan Evaluasi Pelaksanaan Pendataan Keluarga

KAMPUNG KB SIDO MAKMUR
Dipublikasi pada 20 April 2021

Deskripsi

Kegiatan pendataan keluarga yang dilaksanakan oleh kader kampung KB sidomakmur desa sidorejo yang ditunjuk sebagai kader pendata dan supervisor. Kegiatan evaluasi bertujuan untuk membahasa permasalahan dan kendala yang dihadapi oleh kader selama pelaksanaan kegiatan.

diharapkan dengan kegiatan monev permasalahan dalam pelaksanaan dapat diatasi dan hasil dari pendataan keluarga dapat memberikan dampak dalam pengambilan kebijakan kependudukan dan keluarga berencana di tingkat desa sidorejo

Sesi Kegiatan Keagamaan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan