Lokakarya Mini di Kampung KB

KAMPUNG KB SIDO MAKMUR
Dipublikasi pada 09 July 2019

Deskripsi

Kegiatan Lokakarya Mini di Kampung KB Sidorejo melaksanakan pelatihan peningkatan kapasitas anggota Pokja kampung KB dan kader Poktan khususnya untuk dapat percaya diri dalam membantu sosialisasi program KKBPK di wilayah kampung KB. Pelatihan kemamapuan berbicara di depan umum dilaksanakan oleh Trainer Bapak Triono yang memberikan tambahan motivasi dan teknik meningkatkan kepercayaan diri berbicara di depan umum.
Sesi Kegiatan Keagamaan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan