PEMBUATAN DEKER JALAN USAHA TANI

Kampung KB Puundopi
Dipublikasi pada 20 March 2023

Deskripsi

Salah satu hal penting yang tengah diupayakan oleh Pemerintah Desa PUUNDOMBI kecamatan TONGAUNA UTARA  adalah pembangunan infrastruktur pertanian berupa Jalan Usaha Tani (JUT) atau jalan pertanian.

Jalan Usaha Tani akan memperluas daya jangkau distribusi hasil pertanian serta meningkatkan pendapatan petani di Desa PUUNDOMBI.

Kepala Desa PUUNDOMBI SAFRUDDIN mengatakan, Desa PUUNDOMBI adalah Desa yang mana mayoritas Penduduknya sebgaian Besar Adalah Petani, Maka Pemerintah Desa Akan Terus Berusaha memfasilitasi sektor pertanian ditandai dengan penggunaan alat mesin pertanian. "Agar dapat menjangkau areal persawahan, maka diperlukan akses berupa jalan usaha tani agar alat mesin pertanian dapat dioperasionalkan," 

Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan