PEMBERIAN BANTUAN KELUARGA RESIKO STUNTING KELURAHAN TUA TUNU

TUA TUNU
Dipublikasi pada 05 September 2023

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk menbantu keluarga resiko stunting agar bisa memenuhi asupan gizi yang di butuhkan oleh baduta resiko stunting yang dihadiri oleh kepala DPPPAKB,  Kabid KB beserta staf, PKB/PLKB, satgas stunting provinsi bangka belitung dan bangka pos.
Setelah diberikan bantuan ini diharapkan gizi baduta resiko stunting bisa lebih baik, dan bisa normal pertumbuhan dan perkembangannya sesuai dengan usia.

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh satgas stunting provinsi babel yang bekerja sama dengan bangka pos.

Kegiatan ini terlaksana dengan baik dan di sambut dengan antusias oleh keluarga beresiko stunting.

Sesi Kegiatan Kasih Sayang

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan