Kepedulian kkb rw 12 pada ketertiban warga di wilayah
KAMPUNG KB PRAWIRODIRJAN
Dipublikasi pada 27 November 2019
Deskripsi
Ketua kkb rw 12bersama pengurus dan didampingi oleh Babinkamtibmas dan induk semang menyambangi anak kost yang berada di wilayah rt 40 rw 12 kampung kb untuk menyapa dan "ngaruhke",yang dilakukan secara rutin setiap 2 bulan sekali supaya anak anak kost merasa nyaman seperti punya orangtua sendiri dan tidak merasa asing di wilayah. Mereka juga dilibatkan didalam kegiatan kegiatan yang ada di wilayah.
Sesi Kegiatan Keagamaan