Rapat Persiapan Giat Tapak Tilak Kwarran Nongsa

KELURAHAN BELIAN
Dipublikasi pada 29 November 2019

Deskripsi

Rapat dibuka oleh Kak Alam (pengurus Kwarran Nongsa) pada pukul 14.00 WIB di Ruang Pertemuan Kantor Camat Nongsa. Kegiatan ini bertujuan untuk menindaklanjuti hasil kesepakatan pada tanggal 24 November 2019 tentang kegiatan tapak tilak Kwarran Nongsa. Rapat dihadiri kurang lebih 15 orang yang berasal dari Kecamatan Nongs, kwarcab Kota Batam, pengurus Kwarran Nongsa, Dewan Kerja Nongsa, dan para pembina di lingkungan Kwarran Nongsa.
Sesi Kegiatan Keagamaan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan

Tidak ada