Sosialisasi DBD

AIR ANYIR
Dipublikasi pada 23 December 2022

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk mensosialisasikan kepada masyarakat tentang bahaya DBD dan cara Penanganan serta pencegahan DBD yang dihadiri oleh 50 orang,
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi tau bagaimana pentingnya mencegah DBD salah satunya dengan menjaga kebersihan lingkungan di sekitar rumah.

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh Pokja Kampung KB dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak pemdes Air Anyir, sehingga dengan bantuan/fasilitasi dari Puskesmas Baturusa

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Reproduksi

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan