Lomba Cipta Menu dari Produk Lokal

KAMPUNG KB UNCEK DESA LABU
Dipublikasi pada 16 August 2019

Deskripsi

Lomba ini digelar agar warga bisa berkreasi dan menciptakan produk makanan yang dapat menjadi ikon Desa Labu. Karena itu panitia memilih labu sebagai bahan dasar bagi seluruh peserta. Lomba yang diikuti perwakilan dari 12 RT di Desa Labu ternyata menghasilkan ragam menu makanan yang menarik.

Juri pada kegiatan ini adalah Ketua UPPKS Mawar Desa Labu dan juga perwakilan mahasiswa KKN UBB; yang menetapkan menu stik labu sebagai juara cipta menu berbahan dasar labu.

Sesi Kegiatan Keagamaan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan