PERTEMUAN KELOMPOK KERJA
TITI WANGI
Dipublikasi pada 22 October 2019
Deskripsi
Pada hari selasa tanggal 22 oktober 2019 di Tumih, telah dilaksanakan pertemuan kelompok kerja dengan mengambil tempat di balai desa, dengan dihadiri KASI Penjamin Mutu ber KB, penyuluh KKBPK dan kelompok kerja kampung KB serta masyarakat
Adapun pertemuan kelompok kerja tersebut dilaksanakan oleh penyuluh KKBPK kecamatan wanaraya agar tugas dan fungsi Tim kerja kampung KB terarah, juga mengevaluasi tentang sejauh mana program di kampung KB terlaksana dan apa saja program kelompok kerja.
Sesi Kegiatan Keagamaan