RAKOR BULANAN PKK KECAMATAN

PENEROKAN
Dipublikasi pada 13 January 2025

Deskripsi

Kegiatan Rakor rutinan bulanan PKK kecamatan yang diadakan setiap satu bulan sekali dan bergiliran atau bergantian dari setiap Desa yang ada di Kecamatan Bajubang ,  kegiatan rakor ini dihadiri oleh Ketua TP.PKK setiap Desa yang ada di kecamatan bajubang, sekretaris bendahara dan perwakilan di setiap Pokja, dari Pokja 1 sampai Pokja 4 di setiap Desa, termasuk Desa Penerokan.


Sesi Kegiatan Lainnya

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan