RUTINAN YASINAN WARGA SETIAP MALAM JUM'AT

SEJAHTERA
Dipublikasi pada 06 October 2022

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk menjalin tali silaturahmi sesama warga masyarakat, menjalankan perintah kultur budaya islam di indonesia demi mendapat pahala dari Alloh SWT, yang dihadiri oleh segenap masyarakat dan tokoh masyarakat serta tokoh agama,
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi meningkat kedekatan kepada tuhan yang maha esa.

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh segenap pengurus yasinan dan warga masyarakat serta keikutsertaan motivasi daro perangkat desa juga tokoh agama dan warga kampung KB dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak, memotifasi agar selalu mendekatkakn diri kepada Tuhan Yang Maha Esa sehingga dengan bantuan/fasilitasi dan dukungan berupa tempat pelaksanaan.

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Keagamaan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan