Kegiatan Pemberian Pegetahuan dan Keterampilan dalam pengasuhan dan pembinaan Remaja ( BKR)
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan dan keterampilan dalam pengasuhan dan pembinaan bagi orang tua / keluarga yang memiliki remaja usia 10-12 tahun, yang dihadiri oleh anggota/peserta kelompok BKR ,
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi lebih teredukasi dan memiliki keterampilan dalam pengasuhan serta memahami peran orang tua dalam membimbing anak remaja usia 10-12 tahun sehingga nantinya tercipta keluarga yang harmonis dan sejahtera berkualitas.
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh PKB dan Bapak Kepala Desa dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak masyarakat, sehingga dengan bantuan/fasilitasi kegiatan dapat terselenggara dengan lancar.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.