Monitoring Program Padat Karya oleh konsultan
Desa Sungai Palah
Dipublikasi pada 24 July 2019
Deskripsi
Monitoring Program padat karya dilakukan oleh konsulta dari Dinas PU/PR Provinsi Kalimantan Barat. Kegiatan ini untuk memantau sejauh mana proses persiapan untuk pelaksaan program padat karya.
Sesi Kegiatan Keagamaan