Pembinaan BKB (Bina Keluarga Balita)

PANCUR MAS
Dipublikasi pada 26 December 2023

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk 1000 Hari Pertama Kehidupan mencakup periode kritis dari kehamilan hingga usia dua tahun, di mana pertumbuhan dan perkembangan anak sangat dipengaruhi oleh gizi yang diterima, yang dihadiri oleh PLKB, Kader KB dan peserta yang mempunyai anak balita dan baduta.

Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi mengetahui kondisi gagal pertumbuhan yang terjadi pada anak akibat kekurangan gizi kronis, khususnya pada 1000 hari pertama kehidupan.

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh PLKB dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak kader KB dan peserta untuk mengikuti acara, sehingga dengan bantuan/fasilitasi yang diberikan terlaksanakannya acara bina keluarga balita (BKB).

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Kasih Sayang

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan