Musyawarah Penetapan BLT dana desa
kampung kb Melati
Dipublikasi pada 27 December 2023
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk membahas dan menetapkan jumlah keluarga penerima manfaat ( KPM ) yang akan menerima BLT Dana Desa, yang dihadiri oleh Pemerintah Desa Kupa, babinsa, dan tokoh masyarakat,
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi mengerti dan diharapkan sebagai salah satu upaya untuk meringankan beban masayrakat.
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh pemerintah Desa dalam mengadvokasi/mengajak peserta terkait untuk ikut dalam kegiatan musyawarah penetatapan BLT dana desa, sehingga dengan bantuan/fasilitasi tersebut kegiatan ini dapat berjalan dengan lancar.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Ekonomi