Pembinaan BKB
PULAU BONTO SUA
Dipublikasi pada 07 August 2022
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk menambah wawasan bagi kader BKB dalam melakukan kegiatan di masyarakat, kegiatan ini dihadiri oleh Kader BKB dan Kader PKK
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi paham akan peran dan fungsi kelompok Poktan BKB untuk menyebarluaskan informasi dan memberikan edukasi kepada masyarakat dari pencegahan stunting
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh PKB dalam mengajak kelompok Poktan BKB untuk berkegiatan, sehingga dengan bantuan kegiatan dapat terlaksana.
Kegiatan ini terlaksana dengan antusias, peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Reproduksi