Sosialisasi Gerakan Nasional Anti Kekerasan Seksual Terhadap Anak

Desa Tembok
Dipublikasi pada 20 October 2017

Deskripsi

Pada 20 Oktober 2017 pukul 09.30 - 13.00 wita di Balai Desa Tembok telah dilaksanakan kegiatan Sosialisasi Gerakan Nasional Anti Kekerasan Seksual Terhadap Anak dengan instansi Pembina dari Dinas Pengendalian Penduduk Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Buleleng yang dihadiri oleh masyarakat Desa Tembok dengan tujuan untuk meningkatkan pengetahuan masyarakat khususnya terkait pencegahan kekerasan terhadap anak-anak serta penanganan bagi anak yang menjadi korban kekerasan seksual.
Sesi Kegiatan Perlindungan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan