Operasional Ketahanan Keluarga Berbasis Kelompok Kegiatan

Desa Kedonganan
Dipublikasi pada 16 April 2023

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pelaksanaan program Bangga Kencana  di Kampung Kb Keluarahan Kedonganan, yang dihadiri oleh Sebagai peserta dalam pertemuan berjumlah 25 orang dari unsur Keluarga yang mempunyai balita (3 orang), Ibu hamil dan menyusui (3 orang), Keluarga yang mempunyai remaja usia 10-24 tahun yang belum menikah (3 orang), Remaja usia 10-24 tahu yang belum menikah (3 orang), Lansia dan keluarga yang mempunyai lansia (2 orang) , Kelompok KB dan Motivator Pengguna Kontrasepsi (2 orang), Penyuluh KB (1 orang) Kader Poktan (3 orang ) Pengelola Dashat (2 orang), Unsur Kecamatan (1 orang), Tim Penggerak PKK Kecamatan (1 orang) dan Satker DP2KBP3A masing-masing kecamatan (1 orang)
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi mengetahui tentang Program Bangga Kencana

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh kelurahan dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak kader poktan , sehingga dengan bantuan/fasilitasi pemerintah

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Reproduksi

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan