Launching Posyandu Terpadu di Banjar Dukuh, Desa Dalung

Desa Dalung
Dipublikasi pada 14 May 2023

Deskripsi

Telah berlangsung kegiatan Launching Posyandu Terpadu di Banjar Dukuh, Desa Dalung yang dilaksanakan di Balai Banjar Dukuh pada Senin (15/5/2023), turut hadir dalam kegiatan ini Ketua TP PKK Desa Dalung Ny. Suartini Wiratya., Sekretaris Desa Dalung I Made Trimayasa, S.E., Panitia Pembentukan Posyandu Terpadu Desa Dalung., Ka.Ur Perencanaan Desa Dalung I Nyoman Alit Wiranata, S.H., Ka.Si Pelayanan Desa Dalung Ni Luh Suastiari, S.H beserta staf Ka.Si Pelayanan., Petugas Kesehatan dari Puskesmas Kuta Utara., Perwakilan Kelian Banjar Dinas se-Desa Dalung., Kelian Banjar Adat Dukuh., serta Para Lansia di Banjar Dukuh

Adapun dalam kegiatan ini Posyandu (pos pelayanan terpadu) merupakan upaya pemerintah untuk memudahkan masyarakat Indonesia dalam memperoleh pelayanan kesehatan ibu, anak dan Lansia. Tujuan utama posyandu terpadu lansia ini adalah meningkatkan kesehatan dan kebahagiaan masyarakat pada usia lanjut/Lansia, melalui pemberdayaan masyarakat. 

Sesi Kegiatan Kasih Sayang

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan