Pertemuan Kader Membahas Jadwal /Program Kerja Tahun 2019
Kampung KB Rawang Air Putih
Dipublikasi pada 07 January 2019
Deskripsi
Pertemuan Kader Membahas Jadwal /Program Kerja Tahun 2019 yang dilaksanakan di rumah PPKBD Kampung Rawang Air Putih Kecamatan Siak. Kampung Rawang Air Putih di tunjuk sebagai kampung KB yang ada di Kecamatan Siak setelah Kampung Tumang. Untuk menjalankan program KKBPK di Kampung KB, perlu ditetapkan dan dijadwalkan program kerja / rencana kerja tahun 2019.
Sesi Kegiatan Keagamaan
Instansi Pembina Kegiatan
Sasaran Kegiatan
Tidak ada