bimbingan teknis pelaporan kampung KB online kota batam

LUBUK BAJA
Dipublikasi pada 19 November 2019

Deskripsi

bimbingan teknis ini bertujuan untuk meningkatkan kompetensi PLKB dalam membuat laporan membuat kampung KB online. Kegiatan ini dilaksanakan di ruang rapat kantor BKKBN Prov. Kepri yang di hadiri oleh 16 orang peserta dari 13 orang PLKB kampung KB dan 2 OPD dan 1 PKB Kota Batam. Kegiatan Berlangsung dibuka oleh Ibu Nadia dari BKKBN Prov. Kepri dan di awasi oleh Dinas pemberdayaan perempuan perlindungan anak pengendalian penduduk dan keluarga berencana. materi pertama diberikan tentang definisi dan kriteria kampung KB dilanjutkan dengan penginputan data data PUS, WUS , Jumlah Balita, Remaja, Lanjut Usia, warga yang memakai alat Kontrasepsi kondom, PIL, IUD, suntik, implant, dan sebagainya. Kegiatan berjalan dengan teratur dengan senda gurau antar peserta sehingga suasana tidak tegang dan bersahabat tetapi sararan tujuan diadakan bimbingan teknis ini terlaksana.
Sesi Kegiatan Pendidikan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan