Musyawarah Desa Kampung KB

Rantau Kadam
Dipublikasi pada 10 June 2019

Deskripsi

Musyawarah Desa pertemuan membahas rencana teknis untuk membangun kesepahaman dan penguatan dukungan kegiatan di Kampung KB. Kegiatan forum musyawarah desa di kampung KB

Menyampaikan permasalahan dibidang kesehatan dengan ka.upt kesehatan yang dalam hal ini diwakili oleh Bidan Susi berupa tenaga nakes yang tidak menetap didusun kampung KB dan pelaksanaan kegiatan posyandu

belum adanya penerangan dikampung KB

mengusulkan bantuan Kartu Indonesia Sehat (KIS) karena banyak kategori warga miskin


Sesi Kegiatan Keagamaan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan

Tidak ada