Forum musyawarah masyarakat terkait pembuatan JIKU BAWARNA di KampunG KB Maku Sonyinga

MAKU SONYINGA
Dipublikasi pada 14 December 2018

Deskripsi

Forum musyawarah masyarakat kami laksanakan sebagai langkah awal untuk mendapatkan persetujuan dan partisipasi masyarakat dalam pelaksanaan pembuatan JIKU BAWARNA DI KAMPUNG KB MAKU SONYINGA.

JIKU BAWARNA ini bertujuan untuk merubah wajah kampung kb maku sonyinga yang berada di wilayah kumuh dan padat penduduk menjadi tempat Wisata yang mempunyai potensi untuk meningkatkan perekonomian masyarakat serta menjadi tempat yang bersih serta mempunyai nilai jual di masyarakat.

Dengan memanfaatkan potensi yang ada di masyarakat,kami berusaha memberikan peluang untuk masyarakat untuk menjaga lingkungan serta meningkatkan perekonomian sehingga bisa menjadi keluarga dan masyarakat yang berketahanan.

Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan