LOMBA TARIAN DAERAH

MAKU SONYINGA
Dipublikasi pada 20 February 2019

Deskripsi

LOMBA TARIAN DAERAH INI BERTUJUAN UNTUK MELESTARIKAN BUDAYA DAERAH YANG ADA DI MALUKU UTARA DAN MENINGKATKAN KETERAMPILAN PARA ANAK REMAJA DALAM MENGEMBANGKAN BUDAYA DAERAH.

KEGIATAN INI DILAKSANAKAN OLEH SEKSI SOSIAL BUDAYA YANG TERGABUNG DI SANGGAR BENGKEL SENI BASKARA YANG DI IKUTI OLEH 8 PESERTA DARI DALAM KOTA TERNATE DAN KABUPATEN HALMAHERA SELATAN. KEGIATAN INI DILAKSANAKAN DI LOKASI JIKU BAWARNA RT 005.

SETELAH MENGIKUTI KEGIATAN TERSEBUT, PARA PESERTA SEMAKIN BERSEMANGAT DALAM MELESTARIKAN BUDAYA DAERAH DAN PARA REMAJA PUN AKAN SEMAKIN MENGENAL KEBUDAYAAN DAERAH.

Sesi Kegiatan Sosial Budaya

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan