PEMBERIAN MAKANAN TAMABAHAN BAGI ANAK USIA 6 SAMPAI 23 BULAN
GUNTUNG MANGGIS
Dipublikasi pada 22 September 2023
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk melakukan pemberian makanan tambahan bagi anak usia 6 sampai 23 bulan yang dihadiri oleh KADER TPK dan Komponen Masyarakat Kampung KB
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta mendapatkan bantuan tambahan makanan bagi anak usia 6 sampai 23 bulan
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh OPD KB DAN KESEHATAN dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak lintas sektor sehingga dengan bantuan/fasilitasi kegiatan ini bisa dilaksanakan
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Kasih Sayang