Pertemuan Kelompok BKB Kampung KB Legetan

MANDIRI
Dipublikasi pada 23 April 2024

Deskripsi

Materi Intervensi adalah tentang BKB 

BKB merupakan program yang dibuat oleh Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) untuk membantu orang tua dalam meningkatkan pengetahuan dan keterampilannya dalam mendidik anak usia balita. Program ini bertujuan untuk mewujudkan tumbuh kembang balita secara optimal melalui pola asuh yang benar.
Sasaran dari BKB adalah keluarga atau orang tua yang memiliki anak usia 0-5 tahun. BKB tidak sama dengan PAUD (Pendidikan Anak Usia Dini) atau pun TPA.
Di Kampung KB Legetan, kegiatan BKB dilaksanakan di kelompok BKB Kayangan yang berlokasi di Kelompok Bermain Al Hidayah. Kegiatan BKB Diisi oleh Pembina Kampung KB Ibu Melyani Dyah Nugraheni, S.KM Tentang 1000 HPK yang penting dalam mencegah stunting. 
Sesi Kegiatan Reproduksi

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan