Pelaksanaan KIE oleh Kader Sub PPKBD
RIMBA JAYA
Dipublikasi pada 01 June 2024
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan KIE tentang KB MKJP dalam rangka penjaringan akseptor pelayanan KB gratis peringatan Harganas Tahun 2024.
Setelah mengikuti kegiatan ini diharapakan PUS tertarik menggunakan KB MKJP.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Reproduksi