Pengajian Rutin
Kampung KB Tanah Tinggi
Dipublikasi pada 08 May 2024
Deskripsi
Pengajian adalah kegiatan belajar agama islam yang di ajarkan oleh Kyai atau Ustad, Kegiatan ini bertujuan untuk menambah ilmu dan keyakinan agama, yang akan mendorong pengalaman ajaran agama, dan berfungsi sebagai tempat kontak sosial atau tujuannya lebih tepat bersilatuhrami, kegiatan ini yang dihadiri oleh ibu-ibu di Kampung KB Tanah tinggi. Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Keagamaan