PENYULUHAN BKB TUMBUH KEMBANG ANAK DAN SOSIALISASI BKB KIT STUNTING

KAMPUNG KB GANDUL
Dipublikasi pada 13 July 2025

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk mengedukasi ibu yang memiliki balita tentang tumbuh kembang balita

yang dihadiri oleh TKB, TPD se kec cinere PPKBD se kec cinere, Kelurga yg memiliki balita/anggota BKB
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi paham dan mengerti pemantauan tumbuh kembang balitanya

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh DP3AP2KB dalam mengadvokasi/mengajak keluarga yang memiliki balita lebih memperhatikan perkembangan anak-anaknya sehingga dengan bantuan/fasilitasi BKB KIT di Posyandu, warga masyarakat tau aspek-aspek perkembangan balitanya

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Kasih Sayang

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan