Pembagian Sembako Bagi Keluarga yang Memiliki Anak Stunting
Sungai Talu
Dipublikasi pada 25 July 2022
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk membagikan sembako dan makanan pokok lainnya kepada keluarga yang memiliki anak stunting, yang dihadiri oleh PKB Kecamatan, Perangkat Nagari Sako Selatan, Babinsa, dan Babinkamtibnas, serta bidan desa
Setelah mengikuti kegiatan ini masyarakat terutama keluarga yang memiliki anak stunting dapat terbantu dan terpenuhi kebutuhan pokok dan gizi mereka guna mencegah adanya kasus stunting selanjutnya.
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh PKB Kecamatan bersama Perangkat Nagari dalam membagikan sembako , sehingga dengan sembako tersebut masyarakat dapat terbantu terutama keluarga yang memiliki anak stunting.
Kegiatan ini terlaksana dengan baik dan lancar.
Sesi Kegiatan Sosial Budaya