Penanaman kopi robusta

MA BONTI
Dipublikasi pada 28 June 2025

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk memanfaatkan lahan tanah desa yang kebetulan berada di ruang lingkup agrowisata pasirpilar dengan harapan bisa menambah PADES,demi kesejahteraan warga desa Sarimukti,yang dihadiri oleh semua ketua RT, RW,KADUS, BPD.

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Ekonomi

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan