Pembinaan Kader IMP Desa Kampung KB Jambu
KAMPUNG KB JAMBU
Dipublikasi pada 24 May 2023
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kapasitas Kader IMP Desa Jambu yang dihadiri oleh Penyuluh KB, Kader IMP
Materi yang disampaikan oleh Penyuluh KB Maya Nuralita :
1. Stunting dan upaya penurunannya di Desa Kampung KB
2. Pengelolaan Dashat yang didukung Dana Desa
3. Teknis pelaksanaan pendampingan keluarga
Sesi Kegiatan Lainnya