Sosialisasi Penguatan Pemberdayaan Ekonomi Keluarga Dalam Rangka Pencegahan Stunting Bagi Kader UPPKA Se Kota Samarinda
WARNA WARNI
Dipublikasi pada 20 May 2024
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk Sosialisasi Penguatan Pemberdayaan Ekonomi Keluarga Dalam Rangka Pencegahan Stunting Bagi Kader UPPKA yang dihadiri oleh PLKB Samarinda Seberang,Masyarakat dan Komponen Masyarakat Kampun KB
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi baik dan tambah Pengetahuan tentang ekonomi guna pencegahan stunting
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh DPPKB Kota Samarinda
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Ekonomi