πŸ’πŸ“š Sosialisasi Catin: Siap Nikah & Penundaan Usia Perkawinan di Balai Desa Sanggrahan πŸ‘©β€β€οΈβ€πŸ‘¨βœ¨

Arum Dalu
Dipublikasi pada 12 July 2025

Deskripsi

Minggu, 13 Juli 2025 β€” Bertempat di Balai Desa Sanggrahan, dilaksanakan sosialisasi kesehatan reproduksi bagi calon pengantin (catin) dengan tema β€œSiap Nikah & Penundaan Usia Perkawinan”. Kegiatan ini bertujuan memberikan pemahaman kepada remaja dan calon pasangan suami istri tentang pentingnya kesiapan fisik, mental, dan usia ideal untuk membangun keluarga yang sehat dan harmonis. πŸ§ πŸ’’

Mari wujudkan generasi yang sehat, bertanggung jawab, dan siap membina rumah tangga secara bijak.

Sesi Kegiatan Reproduksi

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan