Kerja Bakti Pembuatan Lapangan Batminton

Kampung KB Pondok Petir
Dipublikasi pada 14 October 2022

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk memenuhi kebutuhan masyarakat akan tempat publik yg bebas rokok dan ramah anak. Dengan bantuan dana dan kerjasama saling bahu membahu dari swadaya masyarakat dimulailah pengerjaan lapangan Batminton ini.

Harapanny kedepan selain untuk tempat olah raga, tempat ini juga bermanfaat untuk banyak kegiatan kemasyarakatan. 

Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan