Pendataan kepada KRS oleh TPK Sindang Pagar

Sindang Pagar
Dipublikasi pada 14 September 2025

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan memetakan Keluarga Berisiko Stunting (KRS) agar dapat dilibatkan dalam program Gerakan Orang Tua Asuh Cegah Stunting (GENTING), serta sebagai dasar untuk memberikan bantuan terintegrasi yang meliputi nutrisi, sanitasi, kesehatan, dan edukasi guna menurunkan angka stunting di Indonesia, yang dihadiri oleh TPK dan bidan desa sindang pagar,
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi terdata dalam pendataan pekan edukasi genting sebagai sasaran keluarga resiko stunting

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh bidan desa dan TPK dalam mengadvokasi/mengajak keluarga sasaran, sehingga dengan bantuan/fasilitasi bidan desa dan TPK Kegiatan ini terlaksana dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Perlindungan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan