Kegiatan rutin KWT ngudi rukun Cabeyan

Kampung Keluarga Berkualitas Panggungharjo
Dipublikasi pada 06 June 2021

Deskripsi

Ahad 6 juni 2021 jam 09.00 di rumah ketua KKB Cabeyan dilaksanakan pertemuan rutin KWT ngudi rukun dengan agenda kegiatan simpan pinjam bahan pangan berupa beras, gula pasir, minyak, sabun, dan kebutuhan rumah tangga lain. Arisan beras dan gula pasir, tabungan sukarela yang diikuti seluruh anggota KWT 
Sesi Kegiatan Keagamaan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan